Hai sahabat......
Bagi mentari mungkin kau tak berarti
Bagi senja mungkin kau tak bersahaja
Bagi malam mungkin kau gelap temaram
Namun bagiku,
Kau seperti mentari, bersinar ceria dan membuatku berseri
seperti senja, hangat, teduh dan menenangkan
seperti malam, berlaku kejam namun tak tinggal diam
Kenangan yang telah terukir, takkan mudah hilang oleh sang waktu
Karena sang waktu mengerti,
Kenangan itu abadi, bukan sekedar fatamorgana apalagi ilusi
Kamis, 26 Juli 2018
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar